Tingkatkan Pelayanan, Kapus Taraweang Mappa Sabolla Terapkan Integritas Pelayanan Primer

    Tingkatkan Pelayanan, Kapus Taraweang Mappa Sabolla Terapkan Integritas Pelayanan Primer
    Kapus Taraweang Mappa Sabolla Terapkan Integritas Pelayanan Primer ada

    PANGKEP - Kepala Puskesmas Taraweang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep Provinsi Sulawesi Selatan Mappa Sabolla, SKM saat dihubungi di ruang kerjanya Selasa (11/6/2024)

    Dia mengatakan bahwa saat ini Puskesmas Taraweang telah menerapkan Integritasi Pelayanan Primer ( ILP ) dengan membangun kerjasama dan melakukan transformasi sistem pelayanan kesehatan primer.

    Menurutnya bahwa ILP ini  bertujuan untuk mendekatkan layanan kesehatan berkualitas kepada masyarakat melalui integrasi pelayanan kesehatan primer dengan mengintegrasikan program yang ada.

    Mappa Sabolla menjelaskan bahwa Layanan primer adalah layanan dasar yang dilakukan oleh puskesmas Taraweang termasuk Integrasi dilakukan ke semua program termasuk FKTP (Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama) dan lainnya.

    Selain itu kata dia bahwa  Puskesmas adalah bagian dari transformasi pelayanan kesehatan primer yang sedang dilaksanakan saat ini oleh Puskesmas Taraweang.

    " Melalui integrasi layanan primer berfokus pada tiga hal yang pertama adalah penerapan siklus hidup, yang kedua Fokus dari integrasi layanan, dan yang ketiga memperkuat pemantauan wilayah melalui digitalisasi dan pemantauan melalui dashboard situasi kesehatan perdesa, ” ujarnya.

    Menurutnya bahwa yang perlukan untuk mendukung integrasi pelayanan kesehatan primer. Langkah-langkah strategis termasuk penyusunan norma standar prosedur, kerjasama Pemerintah Desa, peningkatan kapasitas kader Posyandu, pengalokasian anggaran, dan pembinaan dan pengawasan Posyandu secara berjenjang.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 1421-05/Ma’rang Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Kepsek SDN 35 Leange Mustari: Perpisahan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    AKBP Restu Wijayanto Pimpin Ratusan Personel untuk Amankan Debat Pilkada Makassar
    Jum’at Berkah, Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bhakti Salurkan Bantuan Sembako dan Titip Pesan Jaga Harkamtibmas
    Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Pimpin Personil Kontrol Gudang Logistik KPU Kabupaten Pangkep 
    Stap Ahli Jaksa Agung Leonard Eben Ezer Simanjutak Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Baru Masjid Baitul Adli Kejati Sulsel
    Dukungan Semakin Kuat, Paslon Nomor Urut Satu MYL-ARA Disambut Meriah di Pulau Bontosua
    Hadiri Debat Publik, Bupati Pangkep 1994-1999 Brigjen (Purn) HA. Baso Amirullah Beri Dukungan Pasangan  Nomor Urut Satu MYL- ARA 
    Kapolres Pangkep Ikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Tribun Lapangan Citra Mas
    Social Fest 2024 Meriahkan HUT ke-56, Direktur Utama PT Semen Tonasa: Dukungan untuk UMKM Lokal dan Hiburan Rakyat
    Ketua Umum SDB Abdullah: Bangun Persatuan dan Kebersamaan Dukung Paslon Nomor satu MYL-ARA Menangkan Pilkada 2024
    Kembali PT Semen Tonasa Raih Sejumlah Penghargaan Bergensi Diajang ESG Inititive Awards 2024
    Bupati MYL Pangkep Luncurkan Penyaluran Bantuan Beras dan Vsat
    Wakapolres Pangkep Bersama Kabag SDM Turun Langsung Pantau Rumah Warga Dalam Program Bedah Rumah
    PSIT Gelar Diklat Penanganan Jenazah, Direktur Keuangan Semen Tonasa Anis: Sudah saatnya Kepengurusan Jenazah Dikelola Layaknya Event Organizer
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Para Ibu-Ibu, Himbau Bahaya Kebakaran di Musim Kemarau
    Press Release Akhir Tahun 2023, Kapolres Wajo AKBP Fatchur Rochman : Sejumlah Capain Kinerja Polres Wajo Selama Satu Tahun

    Ikuti Kami